Pada Hari Rabu (9/5/2012) sebuah pesawat buatan Rusia, Sukhoi Superjet 100 hilang di Gunung Salak, Bogor, Jawa Barat setelah pada pukul 14.30 dilaporkan hilang kontak. Lalu pada hari Kamis (10/5/2012) bangkai pesawat telah berhasil ditemukan dan tim SAR segera berupaya melakukan evakuasi para korban, termasuk mencari keberadaan black box untuk mengetahui penyebab dari terjadinya kecelakaan tersebut. Namun tahukah Anda apakah black box itu?

SELENGKAPNYA
0 komentar:
Posting Komentar